Popular Post

Posted by : Unknown 7 Apr 2013

CLOUD COMPUTING

            Cloud computing atau di kenal sebagai komputer awas. Mengapa internet di sebut komputer awan? Penamaan ini di dasarkan pada sifat awan yang menyembunyikan segala sesuatu dibaliknya. Demikian juga internet, karena dibalik tampilannya yang sederhana, internet juga menyembunyikan atau mengandung jutaan informasi di dalamnya, Penjelasan yang sebenarnya sangat rumit, tetapi Cloud Computing dapat di jelaskan suatu sistem raksasa dimana sistem tersebut merupakan sistem penyimpanan permanent terhadap seluruh informasi digital di dunia, dimana para penggunannya di seluruh dunia tidak mengetahui siapa pengendali informasi, apa saja informasi yang terkandung dalam "awan",

dan juga tidak dapat mengatur struktur teknologi yang menjadi "Pilarnya". Cloud storage adalah suatu media penyimpanan data yang dapat di akses oleh para penggunanya lewat jaringan komputer yang dimana data yang tersimpan berbagai bentuk seperti dokumen, foto ldan sebagainya. Sistem penyimpanan ini dapat dikatakan lebih efisien atau dengan kata lain tidak perlu membawa disket, flashdisk, atau cs dalam penyimpanan data atau pun suatu kesalahan dimana suatu media penyimpanan seperti disket, flashdisk atau cd rusak. Dengan adanya could storage ini data dapat disimpan dimana pun kapan pun pengguna perlukan. Namun diantara banyaknya keuntungan dari sistem penyimpanan di awan ini adalah adanya suatu password dari sebuah login pengguna yang dimana suatu password bisa saja di ketahui oleh orang lain dan dapat merusak pengelolaan dta pengguna didalamnya dan juga terdapat kekurangan yaitu dalam gangguan pengaksesan data dimana server dari penyimpanan di awan ini sedang turun atau sever down, bisa juga gangguan terdapat pada koneksi suatu internet pengguna.


SUMBER :
http://www.kompinia.com/cloud-computing-revolusi-besar-dalam-penyimpanan-data/

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © 2013 Date a live - Date A Live - Powered by Blogger - Designed by Johanes -